KOTABARU — Untuk pertamakalinya Pemerintah Kabupaten melakukan pelatihan bagi Pelatih Cabang Olahraga (Cabor) Bulutangkis di Kalimantan Selatan yang dilaksanakan di Kabupaten Kotabaru. Hal itu disambut antusias oleh masyarakat pencinta olahraga tapak bulu tersebut.
Pelatihan Pelatih Cabor Bulutangkis yang diselenggarakan tiga hari berturut-turut dengan menghadirkan Pelatih Nasional Ir Acep Kusuma Hadi didampingi asistennya, Nasir itu diakui Acep cukup singkat. Sebabidealnyamemerlukanwaktuminimalseratusjam. Namunmengingatpeserta (50) orang yang rata ratamemiliki SDM memadai, diyakinidapatmemberikanmanfaatasupanilmu,sehinggapadasaatmemberikanmateripelatihanpadaanakdidiknyamasingmasing minimal sudahmemiliki program berkesinambungandantidakmenerapkanmetodepelatihan yang “ASAL“.
Sebab yang paling penting di dalamilmukepelatihanadalahpemahamantentangfisikanakdidikdansistimpeningkatankemampuan power yang sistematis.Sebutsajaperbedaanmelatihototmerahdenganototputihjikatidakmemahamiteknikpelatihannya, akanmembuahkanhasil yang tidakmemadaidantidakseimbang. Demikianjugadenganasupanmakananpadaatlet,jikatidakdilakukanupayapenyeimbanganantarapengeluaranenergibahkandapatmenyebabkantimbulnyapenyakit.
Sementara Sekretaris Persatuan Bulutangkis Indonesia (PBSI) Kotabaru, Syaifullah, SSos menyatakan bahwa kegiatan yang dilaksanakan oleh Dispora Kotabaru ini merupakan wujud kepedulian pemerintah terhadap Cabor Bulutangkis. Namun, karena waktu pelatihan yang dilaksanakan terhitung sangat singkat, pihaknya mengharapkan agar Pemkab dapat melaksanakan pelatihan lanjutan sebagai pematangan dan lebih baiknya lagi jika program Pemkab tersebut dapat disinkronkan dengan program PBSI sendiri.
Pelatihan Pelatih pada cabang Bulutangkis di daerah ini dipandang Syaiful sebagai kesempatan bagi pencinta Tapak Bulu untuk benar-benar menimba ilmu kepelatihan dengan baik. Sebab menurutnya, jika dicermati, segala yang disampaikan oleh insturktur didalami secara serius kemudian dipahami dan diterapkan secara sungguh-sungguh pada anak didik (atlet), niscaya akan membuahkan hasil yang bisa bersaing pada tingkat Nasional. MengingatolahragaBulutangkis di KabupatenKotabaruadalaholahragaterbanyakkedua yang diminatimasyarakatsetelahsepak bola.Hal tersebutdiasumsikanhampir di setiapdesaterdapatbangunangedungbulutangkis yang dibangunolehMasyarakatsecaraswadaya, maupunsebagaibentukusahajasa.Dengandemikian, bibitbibitpemainsudahdipastikanbanyak di KabupatenKotabaru.
KepalaDinasPemudaOlahragadanPariwisataIrRairajunipadapenutupanacarapelatihanmenyampaikanbahwaacaratersebutdilaksanakansebagaiupayapeningkatandanpengembangankebijakansertamanajemenolahragaBulutangkisdandiharapkandapatmeningkatkanprestasiperbulutangkisanKotabaru di masamendatang.Biayapelatihan yang dilaksanakandaritanggal 21–23 Mei 2012 tersebutmenurutKasi Pembinaan dan Pengembangan KeolahragaanDispora HjHernawati diambildari APBDtahun 2012, danselainpelatihanpelatihanPelatihBulutangkis, Disporajugamemprogramkanpelatihanbagi PelatihSepakBola.Metro7/andi