Selasa, 27 Okt 2020 22:21 WIB
Hari Jadi Tabalong Bakal Digelar Sederhana

Reporter : Hivianor - Tabalong Kalimantan Selatan
Editor : Zulfahmi Dhamiri

Acara penting lainnya akan tetap dilaksanakan seperti peletakan batu pertama pembangunan masjid Ash Shiratal Mustaqim yang direhab secara total, yang ditargetkan selesai tahun 2022, juga akan diresmikan Bersinar Mart di Plaza Barunak, termasuk kegiatan di Plaza Paliat, Mall Pelayanan Publik yang semua itu akan diresmikan tanggal 1 atau 2 Desember 2020, peresmian tersebut sekaligus launching yang dilakukan oleh Menpan RB Tjahjo Komulo.
Tema hari jadi Tabalong ke 55 adalah Kerja Bersama, Mewujudkan Tabalong Tangguh,” kata Bupati Anang Syakhfiani. *
Baca Juga