SIANTAR, metro7.co.id -Kemacetan berkepanjangan sering kali terjadi di seputaran Jalan Parapat X Timbangan Kecamatan Siantar Marihat Kota Pematang Siatar Provinsi Sumatera Utara.

Kemacetan tersebut kerap terjadi di Hari Libur, Nasional dan hari besar lainnya. Lantas wilayah tersebut merupakan Jalan Lintas Sumatera Utara yang dilewati oleh sejumlah pemudik dari beberapa daerah.

Contohnya, Pemudik dari Kota Medan Sebagai ilIbu Kota Provinsi Sumatera Utara. Menuju Raya Kabupaten Simalungun ibu Kota Kabupaten Simalungun, Kedairi, Kekabanjahe, Danau Toba Parapat, Kekabupaten Toba, Taput, Sibolga dan Tapteng dan Juga Kota Nias Sumatera Utara yang mana melewati Kota Pematang Siatar.

Karena banyaknya Kabupaten Kota yang harus melintasi Jalur ini, Hal ini pasti mengakibat kemacetan yang berkepanjangan, karena volume kenderaan tidak lagi sebanding dengan lebarnya Jalan.

Hal ini juga turut diperhatikan oleh Dr Riduan Manik, SH,.MH,. MHum selaku pengamat sosial dan juga Dekan Fakultas Hukum Universitas Simalungun (USI). ***